About me and my self

Foto saya
Nusakambangan, Jawa Tengah, Indonesia
Ikuti Kata Hati

Kamis, 01 April 2010

Tips

Tips dan Trik Menyembunyikan Drive Harddisk dari Windows Explorer

Berikut tips dan trik mengamankan data di harddisk dengan menyembunyikan atau menguncinya, dalam system versi Windows.


* Click tombol “Start – Run”, ketika “gpedit.msc” dan tekan Enter.
* Tunggu jika jendela “Group Policy” sudah tertampil. Pilih Click tombol “+” di belakang “Administrative Templates” di bagian opsi “User Configuration”.
* Click tombol “+” di samping “Windows Components”, pilih “Windows Explorer”
* Cari opsi “Hide these specified drives in My Computer” yang tertampil di kolom bagian kanan. Click ganda opsi tersebut, pada tab “Setting”, pilih “Enable”, dan pilih drive mana yang ingin Anda sembunyikan. Click “Apply – Ok”.
* Cari juga opsi “Prevent access to drives from My Computer”. Click ganda opsi tersebut, pilih “Enable”, dan pilih drive mana yang harus dibatasi aksesnya. Lakukan langkah yang sama jika Anda ingin menghentikan akses drive lainnya. Click “Apply – Ok”.
* Tutup jendela “Group Policy”.
* Restart computer untuk efek perubahannya.


Tips ;


* Jika Anda hanya ingin menyembunyikan harddisk yang ada di “My Computer” dan masih ingin mengaksesnya via Windows Explorer, maka Anda hanya harus menggunakan opsi “Hide these specific drives in My Computer”. Namun, harddisk masih dapat diakses dengan mengetikkan huruf drive, contoh “C:” di address bar “Run”.
* Jika hanya ingin membatasi akses harddisk,

Tidak ada komentar: